KKN-BBM Ke-58 Universitas Airlangga
Kegiatan KKN-BBM Tematik dan TKI Ke-58 Universitas Airlangga, Surabaya Mahasiswa Universitas Airlangga yang terdiri dari enam fakultas, melakukan kuliah kerja nyata (KKN) di desa kami. Rangkaian kegiatan tersebut dilaksanakan mulai tanggal 3 Juli 2018 dan akan berakhir pada tanggal 28 Juli 2018. Cuplikan kegiatan yang dilakukan mahasiswa KKN bisa dilihat melalui video dibawah ini : http://bit.ly/KKN58Unair https://youtu.be/N10M0t2p1Gc https://youtu.be/B5nNePW06vQ https://youtu.be/anCKwYKnCas Berikut beberapa paparan kegiatan yang telah dilakukan mahasiswa KKN : WEB Desa Sugio, Lamongan Perkembangan teknologi informasi yang begitu pesat mengharuskan semua pihak, individu, organisasi, swasta maupun pemerintah untuk mampu menghadirkan informasi terkini melalui media digital, tak terkecuali pemerintah desa sebagai lembaga pemerintah terdepan yang memberikan layanan kepada masyarakat. Pemerintah desa saat ini dituntut
Komentar
Posting Komentar